Post-49368

Post 73 dari 105 dalam Meteor, Kupu-Kupu, Pedang

HomeForumKomentar BacaanMeteor, Kupu-Kupu, PedangPost-49368

#73 avatar
danivn 28 Desember 2008 jam 10:31pm  

pangky menulis:
To Danivn-heng,

Danivn-heng, mohon pencerahannya dong, dimana tepatnya letak toko Komik Indonesia yg Danivn-heng sebut, di mal ambassadornya ataukah di ITC kuningan?ada no telp-nya?soalnya barusan saya dari mal ambassador ubek2an nyari toko yg Danivn-heng sebut tapi ga nemu :((

thx

baru nemu, ketelingsut, mudah2an ini betul data terahir. Soalnya Anwi-Tayhiap sejenis pendekar nomad, senang pindah2 tempat walau masih di mal yang itu juga:

Lantai 4 Blok C6 no. 3A.
Mal ITC Kuningan
Telp: 021-68009670 dan 021-98276128
atau HP: 0815-86379218 & 08567211279

Mending tanya dulu, buku yang dicari ada atau gak...
kalau gak ada, tinggal pesan, tinggalin nomor telp, minta dihubungi kalau sudah ada. Kawan-kawan di sana sangat membantu kok.

Tapi kalau pengen window shopping liat2 buku lama yang masih apik ya silahkan datang aja, mudah2-an mau dijual. Kalau gak, minta seduhan-nya (copyan), mudah2an dikasih, karena sangat tergantung teknik merayu :p

Selamat berburu