Post 1 dari 5 dalam SITTI NURBAYA (Kasih Tak Sampai)
Home → Forum → Komentar Bacaan → SITTI NURBAYA (Kasih Tak Sampai) → Post-67676
#1 | ![]() |
harmiana
24 November 2012 jam 1:58am
 
Karya sastra merupakan taman yang menghibur sekaligus cermin sarana introspeksi diri yang wajib di apresiasi oleh kita umat manusia.Betapa keringnya kehidupan jika tiada minat pada sebuah karya sastra.Semakin tinggi minat seseorang pda sebuah karya sastra,semakin tinggi pula tingkat intelektualnya,demikian pula sebaliknya.Terima kasih telah bergabung menambah pebendaharaan bacaan di situs tercinta kita ini. |